D4 Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Program Studi D4 Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Visi Program Studi DIV Keselamatan dan Kesehatan Kerja: Menjadi Program Studi Sarjana Terapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang Terkemuka, unggul di ASEAN dalam bidang Higiene Industri dan Kesehatan Kerja, berjiwa wirausaha, dan berjati diri islami.
- Melaksanakan pendidikan vokasi Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang unggul di bidang Higiene Industri dan Kesehatan Kerja, yang kompetitif, berpikir analitis, kritis dan inovatif
- Melaksanakan penelitian Keselamatan dan Kesehatan Kerja di bidang promotif dan preventif yang berkontribusi untuk kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi
- Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat di bidang Keselamatan dan Kesehatan Kerja guna meningkatkan kesadaran Keselamatan dan Kesehatan Kerja di masyarakat
- Menumbuh kembangkan sumber daya manusia yang professional dan berjiwa wirausaha yang memiliki integritas dan berjati diri Islami
- Melaksanakan manajemen professional dalam mengelola program studi yang berjati diri Islami
- Menumbuh kembangkan budaya Ahlus Sunnah wal Jamaah An- Nahdliyah dalam kegiatan akademik dan Non Akademik dalam kehidupan Masyarakat
- Menghasilkan lulusan Sarjana Terapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang unggul di bidang promotif dan preventif, yang kompetitif, berpikir analitis, kritis dan inovatif, Serta berjiwa wirausaha dan berjati diri islami
- Menghasilkan penelitian Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang bermutu dan bertaraf Nasional maupun internasional
- Meningkatkan kesadaran Keselamatan dan Kesehatan Kerja melalui program pengabdian kepada masyarakat
- Menghasilkan sumber daya manusia yang profesional dan berjiwa wirausaha yang memiliki integritas dan berjati diri islami
- Mewujudkan program studi dengan tata kelola yang profesional, bermutu, serta berjati diri islami
- Menghasilkan sumber daya manusia yang memiliki budaya Ahlus Sunnah Wal Jamaah An-Nahdliyah dalam kehidupan masyarakat