KEUNGGULAN KAMI: PESONA
Public Assessment, Information and Education for Health
Education for Health
Kami berupaya memberikan pendidikan kesehatan untuk pemerataan pelayanan kesehatan di Indonesia
Information
Kami berupaya memberikan informasi tentang kesehatan kepada masyarakat Indonesia
UPF Kewirausahaan
Kami berupaya memberikan pendidikan tentang kewirausahaan
Selayang Pandang Fakultas Kesehatan
Fakultas Kesehatan yang merupakan bagian dari UNUSA merupakan perguruan tinggi yang berkomitmen tinggi mendidik mahasiswa/ i dalam menghadapi tantangan global, alumni UNUSA akan menjadi yang terdepan dalam bidang iptek, enterpreneurship, dan pemimpin berkarakter berlandaskan kaidah Islami.

S1 Kesehatan Masyarakat

S1 Gizi

D4 Analis Kesehatan

D4 Keselamatan Dan Kesehatan Kerja
Fasilitas Fakultas Kesehatan
Prestasi
No Results Found
The page you requested could not be found. Try refining your search, or use the navigation above to locate the post.
Berita
Pendekatan Health Belief Model untuk Meningkatkan Konsumsi Makanan Sehat
Kelompok usia yang berisiko tinggi mengalami penyakit degeneratif atau metabolik adalah kelompok dewasa (19-59 tahun). Pada usia dewasa, fungsi fisiologis tubuh akan menurun, termasuk penurunan kemampuan mobilisasi. Selain itu, pada usia dewasa terjadi penurunan massa...
5 Cara Mencegah Gangguan Muskuloskeletal
Ketika memikirkan tentang cedera yang umumnya terjadi di tempat kerja, biasanya yang pertama kali terlintas dalam pikiran adalah kecelakaan yang tiba-tiba datang tanpa peringatan. Contohnya seperti: jatuh, terpotong, kebakaran, tersandung, tertimpa benda jatuh,...
Konsumsi Buah: Segar atau Olahan?
“You are what you eat” adalah pepatah terkenal yang semakin didukung oleh bukti yang menghubungkan diet sehat dengan kesehatan fisik dan mental yang optimal. Hampir semua orang tahu bahwa konsumsi buah baik untuk kesehatan. Namun seberapa banyak orang yang telah...
Tumbuhkan Motivasi Berwirausaha dengan Pembuatan Yogurt Metode Backslop
Pada saat ini kita sudah masuk pada era new normal pasca pandemi covid 19 yang berdampak pada perekonomian masyarakat seperti pemutusan hubungan kerja, kesusahan mencari pekerjaan hingga kesulitan memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. Oleh karena itu, diperlukan...
Pengumuman
No Results Found
The page you requested could not be found. Try refining your search, or use the navigation above to locate the post.
Agenda
Video Penelitian
Ikuti Update Fakultas Kesehatan Unusa di Instagram
Bergabung Bersama Kami
Banyak pengalaman dan pengembangan kemampuan yang tidak terlupakan selama Anda menjadi bagian dari sivitas akademika Fakultas Kesehatan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
